Sebelumnya telah di bahas leadership paradigm Mindset 1 dan 2 dan kita lanjutkan pembahasan selanjutnya. Mindset 3 : Bukan Vertikal tetapi Horizontal leadership paradigm – Seorang pemimpin milenial benar-benar membangun dan membina hubungan internal dan eksternal. Ia piawai dalam mengajak orang untuk berkomitmen kepada suatu komunitas/organisasi. Pemimpin milenial akan melibatkan staf, pelanggan, pemasok, mitra, dan …
Tag: shifting leadership
shifting leadership paradigm (Memimpin di Era digital ) #1
shifting leadership – Pernahkah Anda berpikir bahwa cara yang Anda pelajari selama ini mengenai organisasi, pengelolaan organisasi, dan tim ternyata sudah ketinggalan zaman alias usang ? Bahkan bisa jadi pola pikir Anda yang saat ini dipakai untuk mengelola organisasi justru menjadi sumber masalah pada organisasi yang sedang Anda pimpin? Kita sepakat bahwa dunia bisnis yang …